Penggunaan Kabel UTP untuk Menghubungkan 2 PC
Menghubungkan 2 PC untuk digunakan sharing data merupakan hal dasar yang bisa kita lakukan saat masuk ke jaringan. dan kali ini untuk artikel ini saya akan membahas cara untuk menghubungkan 2 PC.
Jaringan Komputer merupakan sebuah komputer yang terhubung ke komputer lain atau beberapa komputer lain yang saling terhubung dengan bantuan media penghubung sehingga antar komputer bisa saling terhubung satu sama lain.
Dengan menggunakan jaringan sebenarnya manfaatnya sangat banyak, mulai dari transfer datanya sangat stabil dan lumayan cepat menurut saya dibanding dengan menggunakan flashdisk, penggunaannya juga cukup praktis, yang paling penting mungkin bagi para gamers, untuk permainan tertentu seperti bisa main bareng dengan stabil dibanding kalau main dengan menggunakan signal hotpot.
Untuk menghubungkan 2 PC dan bisa melakukan sharing kita hanya butuh kabel UTP yang Cross. bagi yang belum tau bedanya cross dan straight, berikut bisa anda lihat gambar dibawah ini:
Kabel Straight
Kabel Cross
Untuk perbedaan jelasnya silakan perhatikan baik-baik urutan pemasangannya kabelnya harus benar-benar sama persis seperti gambar untuk kabel cross tersebut.
Sekarang kita mulai Tutorialnya
Pertama, hubungkan kabel konektor cross ke masing komputer yang akan kita hubungkan.
Kedua, kita mulai untuk setting IP masing-masing, Caranya:
-copy path berikut, letakkan di addres bar explorer
-Kemudian pilih "Ethernet" (win 8 / 8.1), atau pilih Local Area Network (win 7).
-Sehingga akan terbuka jendela baru, seperti dibawah ini:
-Pilih Properties (tombol di pojok kiri bawah). lalu akan muncul jendela baru seperti dibawah ini:
-Pilih IPv4, lalu pilih Properties. lalu akan muncul jendela baru, dan silakan ganti IP tiap-tiap PC seperti dibawah ini:
Sekarang kedua PC anda terhubung dalam satu jaringan. Untuk cek apakah kedua PC sudah terhubung atau belum bisa kita cek dengan melakukan ping, berikut cara untuk melakukan ping:
-Buka comman promp/ cmd
(tekan win+r -> ketik "cmd"(tanpa petik))
-Ketikkan "ping (IP PC yang terhubung)"
ex: ping 192.168.0.2
Kalau packets sent dan received sama-sama bernilai 4 (empat) maka kedua PC yang anda hubungkan sudah benar-benar terhubung dengan baik. untuk pengenalan ping bisa anda lihat disini
Untuk bisa sharing data anda diharuskan membuat account dulu, untuk tutorial membuat account akan saya bagikan nanti, kalau kawan-kawan memang membutuhkannya..caranya silakan comment dibawah ini kalau sudah ada 10 comment maka langsung akan saya share caranya...hehe
*Sumber gambar 5 dan 9 dari tipstrik.com
Jangan lupa juga baca materi-materi dasar pekuliahan Sistem Informasi DISINI
-copy path berikut, letakkan di addres bar explorer
Control Panel\Network and Internet\Network and Sharing Center
-Kemudian pilih "Ethernet" (win 8 / 8.1), atau pilih Local Area Network (win 7).
-Sehingga akan terbuka jendela baru, seperti dibawah ini:
-Pilih Properties (tombol di pojok kiri bawah). lalu akan muncul jendela baru seperti dibawah ini:
-Pilih IPv4, lalu pilih Properties. lalu akan muncul jendela baru, dan silakan ganti IP tiap-tiap PC seperti dibawah ini:
PC1
PC2
Sekarang kedua PC anda terhubung dalam satu jaringan. Untuk cek apakah kedua PC sudah terhubung atau belum bisa kita cek dengan melakukan ping, berikut cara untuk melakukan ping:
-Buka comman promp/ cmd
(tekan win+r -> ketik "cmd"(tanpa petik))
-Ketikkan "ping (IP PC yang terhubung)"
ex: ping 192.168.0.2
Kalau packets sent dan received sama-sama bernilai 4 (empat) maka kedua PC yang anda hubungkan sudah benar-benar terhubung dengan baik. untuk pengenalan ping bisa anda lihat disini
Untuk bisa sharing data anda diharuskan membuat account dulu, untuk tutorial membuat account akan saya bagikan nanti, kalau kawan-kawan memang membutuhkannya..caranya silakan comment dibawah ini kalau sudah ada 10 comment maka langsung akan saya share caranya...hehe
*Sumber gambar 5 dan 9 dari tipstrik.com
Jangan lupa juga baca materi-materi dasar pekuliahan Sistem Informasi DISINI
1. Dilarang komentar SARA
2. Promosi boleh tapi dengan syarat (no sex, judi dan hal yang terlarang lainnya)
3. Cukup perhatikan nomor 1 dan 2 saja
4. Thank you for visiting