Kumpulan Project C++ (Codeblock)

Kalkulator Sederhana

Aplikasi ini merupakan aplikasi dasar yang sangat sederhana, fungsi yang digunakan dalam menggunakan if-else ataupun select-case, cocok bagi kawan-kawan yang butuh membuat sebuah program sederhana.

Untuk operasi yang digunakan juga cukup sederhana yaitu, ada penjumlahan, pengurangan, pembagian dan juga perkalian, yang mana semua ini bisa sobat jalankan secara akurat pada aplikasi ini, penasaran? langsung aja download dibawah ini


Download (Password: khususspemula.blogspot.com)
kalkulator
 Kalkulator Sederhana

Menghitung Detik

Aplikasi ini digunakan untuk menghitung banyaknya detik, yang inputannya berupa banyak jam, ataupun menit, dan hasilnya akan dihitung langsung menggunakan aplikasi ini dan outputnya berupa angka dalam besaran detik (second).

Jadi inting aplikasi ini akan menghitung jam, menit, detik yang diinputkan dan kemudian diproses dengan aplikasi ini yang mana hasilnya nanti berupa angka yang sudah dikonversikan kedalam satuan detik (s), penasaran?langsung aja download dibawah ini.

Download (Password: khususspemula.blogspot.com)
detik
Perhitungan Menit

Puzzle Angka Beraturan

Aplikasi ini merupakan aplikasi yang statis, karena perhitungan perulangannya memang menggunakan nilai yang konstan, bukan menggunakan nilai dinamis, puzzle yang dibuat ini berbentuk persegi panjang dengan pengaturan angka, penasaran? Silakan download aplikasinya dibawah ini.

Download (
Password: khususspemula.blogspot.com)
puzzle

Puzzle Angka Sederhana

Puzzle Belah Ketupat

Aplikasi ini hampir sama dengan aplikasi puzzle angka beraturan, hanya saja yang membedakan hanya saja, puzzle ini berbentuk belah ketupat, dan untuk membentuk sebuah belah ketupat kita bisa memasukkan angka untuk menentukan besarannya, sehingga aplikasi ini dinamis

Jadi aplikasi ini mengharuskan pengguna untuk menginputkan data berupa number dahulu untuk bisa mengeluarkan sebuah belah ketupat, untuk inputan nomernya bisa sesuai dengan kebutuhan masing-masing pengguna, penasaran?silakan download dibawah ini.

Download (Password: khususspemula.blogspot.com)
puzzle

Puzzle Belah Ketupat

Puzzle Kupu-Kupu

Penggunaan syntx untuk aplikasi ini hampir mirip dengan syntax untuk puzzle belah ketupat, untuk aplikasi ini, menggunakan dua bentuk kupu-kupu yang mana memiliki bentuk yang sama dan letaknya berada di atas dan dibawah

Untuk bisa membentuk sebuah kupu, kita diharuskan menginputkan number terlebih dahulu agar aplikasi bisa memproses dan juga menampilkan hasil dari inputan yang sobat masukkan.

Download (
Password: khususspemula.blogspot.com)
puzzle
Puzzle Bentuk Kupu kupu

Mungkin itulah sedikit apa yang bisa di share dan source code ini sebagian ada yang saya buat sendiri akan tetapi ada juga yang dari forum atau blog lain yang kemudian saya oprek untuk bisa lebih sesuai dengan apa yang diinginkan.

Semoga apa yang sedikit saya bagikan disini menjadi manfaat bagi sobat, terima kasih kunjungannya, selamat belajar dan pastinya #happycoding

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

2 komentar

komentar
11 Oktober 2015 pukul 23.11 delete

iya mas maaf, koreksi untuk huruf "K" nya itu kecil jadi "khususspemula.blogspot.com"(tanpa petik), sudah saya betulkan sekarang, thanks koreksinya gan

Reply
avatar

1. Dilarang komentar SARA
2. Promosi boleh tapi dengan syarat (no sex, judi dan hal yang terlarang lainnya)
3. Cukup perhatikan nomor 1 dan 2 saja
4. Thank you for visiting